Mengenang Skuad Perdana Liverpool Di Premier League: Di Mana Rush, Saunders, Dan McManaman Sekarang? | Goal.com Indonesia
Liverpool kalah 1-0 di tangan Nottingham Forest di laga Liga Primer Inggris perdana mereka pada 1992, tapi kini bagaimana nasib starting XI kala itu?